100+ Sampul Sorotan IG Aesthetic Telengkap 2024

Sampul Sorotan IG Aesthetic – Hari gini siapa sih yang gak kenal dengan instagram? Rasanya setiap orang pasti menggunakan aplikasi tersebut, meski hanya sekedar untuk scrolling. Alasan mengapa instagram menjadi sosmed paling populer saat ini adalah beragam fitur yang dimilikinya.

Tak hanya sekedar untuk pansos saja, instagram bisa kita manfaatkan untuk berbagai hal. Mulai dari untuk personal branding ataupun untuk membuat toko online sehingga bisa menjangkau audience yang lebih luas sesuai bidang yang diminati. Agar memiliki banyak follower, tentunya kita harus menata profil IG kita agar terlihat aesthetic dan keren.

Mulai dari memperhatikan feed, membuat nama yang keren hingga membuat sampul sorotan IG yang aesthetic. Bagi yang masih belum faham apa itu sorotan atau highlight di instagram ini adalah sematan dari story yang pernah kita bagikan.

Taukan kalau story IG itu akan hilang otomatis setelah 24 jam, nah kita bisa menyematkanya di profil kita dengan fitur sorotan tersebut. Kamupun bisa memisahkanya sesuai kategori. Untuk olshop misalnya bisa membuat sorotan khusus testimoni, kontak , promo dan lain sebagainya.

Cara Membuat Sorotan IG Yang Keren

Saat ini editing bukanlah sesuatu yang sulit untuk dilakukan. Dengan bermodalkan HP kamu bisa membuat poster, thumbnail ataupun cover hightlight instagram seperti yang akan kita bahas kali ini.

Kamu bisa menggunakan berbagai macam tool editing baik itu berupa aplikasi atau web based. Satu yang paling populer adalah Canva. Berikut tutorial selengkapnya

  1. Buka aplikasi canva atau bisa kunjungi situsnya melalui browser
  2. Di kolom pencarian, kamu bisa ketikan instagram highlight cover
  3. Nanti akan muncul sederet template yang bisa kamu pilih salah satunya
  4. Setelah di klik kita akan dibawa ke laman editing.
  5. Selanjutnya edit sesuai kebutuhan, mulai dari mengganti icon, font ataupun menambahkan tulisan.
  6. Terakhir, download hasil yang telah kamu edit tadi.

Download Sampul Sorotan IG Aesthetic

Dibawah ini, juga telah kami berikan beberapa foto sampul sorotan IG yang bisa kamu download. Tentunya bisa kamu pilih sesuai temanya seperti tema hitam, putih, pink ataupun random.

sampul sorotan ig aesthetic
sampul sorotan ig aesthetic
gambar sampul aesthetic
gambar sampul aesthetic
v
download sampul sorotan ig
aesthetic instagram highlight cover
aesthetic instagram highlight cover
aesthetic logo
aesthetic logo
cara membuat sorotan instagram
cara membuat sorotan instagram
hitam aesthetic
hitam aesthetic
logo highlight instagram
logo highlight instagram
logo sorotan ig
logo sorotan ig
sampul sorotan ig hitam
sampul sorotan ig hitam
cover highlight neon
cover highlight neon
highlight ig
highlight ig
sampul sorotan ig cowo
sampul sorotan ig cowo
cover highlight keren
cover highlight keren
contoh cover sorotan instagram
contoh cover sorotan instagram
sampul sorotan ig random
sampul sorotan ig random

Cara Ganti Cover Highlight Instagram

Oke sampai sini kamu sudah punya cover sorotan instagram yang mau digunakan. Selain itu di profil instagramu juga sudah ada beberapa highlight yang telah kamu buat. Sekarang saatnya ganti covernya nih!

  1. Masuk ke profil instagram kamu
  2. Pilih salah satu highlight, atau jika mau membuat baru klik tombol +.
  3. Selanjutnya pilih menu edit cover
  4. Pilih logo galeri (paling kiri). Kemudian pilih gambar yang sudah kamu siapkan
  5. Selanjutnya kamu bisa zoom dan geser agar pas pada lingkaran yang tersedia.
  6. Klik add dan selesai deh

Tips Membuat Cover Atau Sampul Sorotan IG Yang Menarik

Highlight ini sangat penting, utamanya bagi kalian yang membuat akun olshop. Pasalnya kali ada pengunjung yang membuka profilmu pasti yang dilihat pertama kali adalah highlight. Maka dari itu kamu harus buat semenarik mungkin. Highlight yang ditata dengan rapi, akan menambah kesan profesional.

Menjelaskan Isi Sorotan

Yang pertama, sampul yang kamu buat haruslah bisa menjelaskan isi dari sorotan itu sendiri. Misalnya untuk diskon produk, kamu bisa gunakan ikon atau logo promo. Intinya gunakan gambar atau logo yang familiar sehingga pengunjung langsung bisa menebak isi didalamnya.

Gunakan Tema Yang Sama

Tips kedua untuk membuat sampul sorotan IG keren adalah gunakan tema yang konsisten. Artinya antara highlight satu dengan yang lainya baiknya gunakan tema, warna ataupun font yang sama. Ini akan terlihat lebih profesional

Akhir Kata

Tertarik untuk menggunakan sampul sorotan IG aesthetic diatas? Bagi yang belum ganti cover, yuk ganti sekarang juga. Mau download gambar cover yang sudah jadi atau membuatnya sendiri semua pilihan masing masing.

Tanggapan

4.9/ 5. dari 61 pembaca

Jadilah Yang Pertama Memberikan Rating

Leave a Comment